Cara Membuat Website dengan WordPress Melalui Smartphone

Website adalah wadah untuk menaruh berbagai konten pada satu alamat yang sama. Banyak layanan yang menyediakan jasa membuat website yang dapat Anda coba. Akan tetapi, Anda juga memiliki pilihan untuk membuatnya secara mandiri bahkan hanya melalui smartphone. Simak penjelasan berikut ini.

Membuat Website
Membuat Website

Membuat Website dengan WordPress

WordPress adalah salah satu layanan yang terkenal dengan berbagai fitur dalam memudahkan penggunanya untuk mengelola website. Selain itu, WordPress dapat Anda gunakan secara gratis, aksesnya yang mudah yaitu telah tersedia di Play Store, basis kode open adalah kategori open source, tersedia berbagai template dan desain yang keren, dan sebagainya. Simak juga tentang jasa pembasmi rayap dengan kualitas terbaik.

READ  Teknologi Terbaru Digital Marketing : Membuka Era Baru bagi Para Remaja dan Mahasiswa

Langkah Pembuatan Melalui Smartphone

Jika Anda terbatas dalam memiliki alat digital, seperti laptop atau komputer, Anda dapat menggunakan smartphone untuk membuat website. Tentu saja Anda perlu mengunduh aplikasi WordPress terlebih dahulu melalui Play Store. Jika sudah terunduh, buka aplikasi WordPress pada smartphone Anda.

Daftar untuk Membuat Website

Untuk memiliki akun pribadi WordPress, Anda dapat mendaftarkan diri pada situs resmi wordpress. Anda hanya perlu menggunakan akun Google milik Anda sebelumnya tanpa harus membuat yang baru.

Buat Nama

Langkah selanjutnya adalah dengan membuat nama tampilan dan pengguna sesuai dengan yang Anda mau. Namun, umumnya secara default, WordPress akan menggunakan nama dari alamat email Anda.

READ  Teknologi Terbaru Digital Marketing : Membuka Era Baru bagi Para Remaja dan Mahasiswa

Buat Situs

Ketika telah selesai mendaftar, klik opsi “tambah situs baru” dan secara otomatis Anda akan ditawarkan dua pilihan. Pilihan tersebut, yaitu membuat situs WordPress.com atau membuat situs pribadi atau self-hosted. Disarankan memilih opsi pertama jika Anda belum memiliki domain. Selain itu, disarankan juga untuk memilih opsi template blog jika Anda ingin website Anda digunakan secara umum.

Pengaturan dan Pos Pertama

Tahap ini Anda perlu mengatur berbagai informasi dasar, isi, tampilan seperti judul dan slogan, nama domain, dan sebagainya, lalu klik opsi “buat situs”. Selanjutnya, isi website dengan pos pertama melalui opsi “tambah pos”. Anda dapat mengisinya dengan berbagai konten, seperti tulisan dan gambar. Jika sudah selesai, tinggal klik opsi “publikasikan”. Baca juga tentang situs slot gacor amanah dengan pelayanan terbaik.

READ  Teknologi Terbaru Digital Marketing : Membuka Era Baru bagi Para Remaja dan Mahasiswa

Itulah cara membuat website dengan WordPress melalui smartphone. Semoga dapat bermanfaat.